MTsN 2 Parigi Salurkan Zakat Fitrah kepada Siswa Kurang Mampu

Humas
20 Maret 2025 22 x Info Madrasah

Kotaraya (MTsN 2 Parigi) – Madrasah Tsanawiyah Negeri 2 menyalurkan zakat fitrah kepada siswa kurang mampu pada Kamis, 20 Maret 2025.

Paket zakat fitrah  berasal dari Guru, pegawai dan siswa MTsN 2 Parigi yang dibayarkan zakat melalui amil zakat di MTsN 2 Parigi 

Kegiatan pengumpulan dan penyerahan zakat fitrah tahun ini di koordinir oleh pembina Bidang kerohanian bapak Fadli, M.Pd dan  di bantu oleh siswa siswi yg tergabung di unit organisasi siswa intra madrasah (Osim) MTsN 2 Parigi,

SAEFUDIN, S.Pd, selaku Kepala MTsN  2 Parigi mengatakan pelaksanaan zakat kali ini

penyelenggaranya berkolaborasi dgn siswa agar siswa merasakan langsung bagaimana siswa dapat melayani langsung di lapangan terkait  penerimaan dan penyaluran zakat fitrah sehingga apa  yang mereka pelajari di kelas langsung bisa di praktekkan.

Kegiatan ini juga dapat menjadi sarana berbagi pada sesama khususnya siswa dengan kondisi ekonomi terbatas, untuk terus bersemangat dalam menuntut ilmu.

parimo sulteng madrasah kemenag osim

Berita Terpopuler